Cek Fakta: Benarkah Virus Corona Telah Diprediksi Dalam Buku Iqro?

- 23 Juni 2020, 20:23 WIB
HOAKS - Fenomena wabah virus corona di Wuhan, Provinsi Hubei, Tiongkok, sudah diprediksi di dalam buku Iqro, buku panduan membaca Alquran.*
HOAKS - Fenomena wabah virus corona di Wuhan, Provinsi Hubei, Tiongkok, sudah diprediksi di dalam buku Iqro, buku panduan membaca Alquran.* //Turn Back Hoax MAFINDO

MANTRA SUKABUMI – Wabah penyakit mematikan virus Corona baru atau Covid-19 memang bukan lagi sebuah misteri.

Seperti diketahui, virus Corona yang bermula di Wuhan, Provinsi Hubei, Tiongkok itu kemudian menyebar hampir ke seluruh dunia dan menjadi sebuah pandemi global.

Berbagai penelitian dilakukan untuk menemukan obat penangkal virus tersebut. Tidak hanya itu, para peneliti pun berusaha untuk menemukan asal muasal virus tersebut ada.

Baca Juga: Media Australia Sebut Indonesia Merupakan Negara Terburuk dalam Tangani Pandemi Covid-19

Di tengah pandemi ini pun muncul berbagai tanggapan tentang virus Corona tersebut, bahkan dkaitkan dengan sesuatu hal yang belum tentu benar adanya.

Seperti belum lama ini beredar sebuah informasi yang menyebutkan wabah virus Corona yang kini melanda dunia sudah diprediksi dalam sebuah buku panduan membaca Alquran, yakni buku Iqro.

Informasi tersebut beredar di berbagai platform media social, salah satunya di Facebook.

Pemilik akun Facebook Fiora Alissa mengunggah sebuah gambar dari buku Iqro yang di dalamnya ditandai satu kalimat bacaan “QO-RO-NA” dalam Bahasa Arab.

Baca Juga: Fakta Baru Kapal Karam di Laut Cisolok Terdeteksi Google Maps

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Turn Back Hoax MAFINDO


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x