Simak Cara Cek Bantuan Sosial BLT BPUM UMKM, Penting Diketahui Apakah Nama Anda Terdaftar atau Tidak

- 9 Juli 2021, 11:30 WIB
Ilustrasi Simak Cara Cek Bantuan Sosial BLT BPUM UMKM, Penting Diketahui Apakah Nama Anda Terdaftar atau Tidak.
Ilustrasi Simak Cara Cek Bantuan Sosial BLT BPUM UMKM, Penting Diketahui Apakah Nama Anda Terdaftar atau Tidak. /*/unsplash/@mufidpwt

 

MANTRA SUKABUMI -Cara cek Bantuan Sosial BLT BPUM UMKM sangat penting dilakukan agar tahu apakah nama Anda terdaftar sebagai penerima atau tidak.

Penting untuk diketahui apakah nama Anda terdaftar sebagai penerima Bantuan Sosial BLT BPUM UMKM, maka dari itu di atikel ini dicantumkan cara dan cek lengkap dengan linknya.

Bantuan Sosial BLT BPUM UMKM disalurkan untuk pelaku UMKM yang terdampak pandemi Covid-19 dan rentang gulung tikar.

Baca Juga: Tips Dapatkan Rp1.2 Juta dari Bantuan BLT BPJS Ketenagakerjaan, Uang di Rekening Anda akan Bertambah

Untuk cara cek penerima bantuan BPUM UMKM di bank BRI melalui eform.bri.co.id, ada beberapa tahapan yang perlu dipenuhi.

Dikutip mantrasukabumi.com dari laman Kemenkopukm pada Jumat, 8 Juli 2021, berikut cara cek penerima BLT BPUM UMKM melalui website resmi BRI.

• Buka laman eform.bri.co.id

• Masukkan Nomor Induk Kependudukan atau NIK KTP

• Masukkan kode verifikasi yang tertera

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x