Tak Peduli Siapa yang Pulang, Danar Widianto Peserta X Factor Indonesia akan Menyesal karena Hal ini

15 Januari 2022, 20:45 WIB
Tak Peduli Siapa yang Pulang, Danar Widianto Peserta X Factor Indonesia akan Menyesal karena Hal ini. /*/YouTube X Factor Indonesia

MANTRA SUKABUMI - Danar Widianto Peserta X Factor Indonesia asal Purwokerta yang sempat viral trending di YouTube.

Dijuluki sebagai anak senja, Danar Widinato Peserta X Factor Indonesia kerap kali membagikan kata-kata quotes dilaman instagramnya.

Hingga baru-baru ini, Danar Widianto Peserta X Factor Indonesia tulis mengenai penyesalan.

Baca Juga: Ternyata ini Fakta Menarik Maysha Jhuan Peserta X Factor Indonesia yang Bikin Netizen Klepek-klepek

"Bukan masalah siapa yang akan pulang, namun seberapa berat meninggalkan cerita di belakang," tulisnya seperti dikutip mantrasukabumi.com dari instagram dnr.widianto_ pada Sabtu, 15 Januari 2022.

Danar Widianto menuliskan kata-kata yang berkaitan dengan tereleminasi teman-teman yang ada di groupnya

Sudah dianggap sebagai sahabat dalam kategori Boys yang dimentori BCL (Bunga Citra Lestari) Danar harus kehilangan 3 temannya.

Terdapat 6 peserta X Factor Indonesia yang berhasil lolos ke babak The Chair dan Judges Home Visit.

Diantaranya ada Danar Widianto, Edo Pratama, Iyan Yoshua, Alvin Jonathan, Tyok Satrio dan Jeremia Frans.

Namun sayang dari 6 peserta tersebut 3 kontestan harus berhenti di babak Judges Home Visit yaitu Iyan Yoshua, Tyok Satrio dan Jeremia Frans.

Baca Juga: Lirik dan Chord Lagu Genggamlah Tanganku Milik Tyok Satrio Peserta X Factor Indonesia Asal Yogyakarta

Dan 3 orang yang berhasil lolos ke babak Gala Live Show ada Danar Widianto, Alvin Jonathan dan Edo Pratama.

Menurut Danar Widianto, tak peduli dan bukan masalah siapa yang akan pulang, namun yang jadi masalah seberapa berat meninggalkan cerita kenangan yang sudah diukirnya.

Danar pun nampak membagikan beberapa foto atau story kebersamaannya dengan para peserta X Factor Indonesia lainnya.***

Editor: Encep Faiz

Tags

Terkini

Terpopuler