Profil dan Biodata Marcella Peserta X Factor Indonesia Asal Yogyakarta yang Tereliminasi di Gala Live Show

18 Januari 2022, 06:40 WIB
Usai Bawakan Lagu ‘Unbreak My Heart’ Marcella Tuai Kritik Dari Warganet: Gak Kuat Di Nada Tinggi /Instagram @marcelladee_

MANTRA SUKABUMI - Berikut kami sajikan profil dan biodata Marcella peserta X Factor Indonesia asal Yogyakarta yang tereliminasi di baba Gala Live Show.

Perjalan Marcella Nursalim di X Factor Indonesia nampaknya harus terhenti usai gagal tampil maksimal si babak Gala Live Show malam tadi Senin, 17 Januari 2022.

Seperti diketahui, Marcella merupakan peserta yang tergabung dalam grup Girls asuhan atau dimentori Rossa.

Baca Juga: Intan Ayu X Factor Indonesia dan Marcella Pulang di Babak Gala Live Show, Netizeni: Semua Tergantung Voting

Adapun pada penampilan pertama di babak Gala Live Show X Factor Indonesia tadi malam Marcella tampil menyanyikan lagu Unbreak My Heart dari Tony Braxton.

Namun, Marcella harus masuk ke Bottom 3 yaitu tiga peserta voting terendah dari pemirsa bersama dua peserta X Factor Indonesia yaitu Nadhira dan Intan Ayu.

Alhasil, Marcella bersama Nadhira dan Intan Ayu harus kebali bernyi babak Save Me Song untuk menentukan siapa yang bakal terhenti dan lolos ke babak selanjutnya.

Pada babak Save Me Song sebagai penentuan akhir, Marcella memilih membawakan lagu Pergilah Kasih dari Chrisye.

Tetapi, Mrasella besama Intan Ayu tidak mendapat 'Yes' dari juri, itu artinya keduanya tereliminasi dan harus pulang dari ajang X Factor Indonesia 2021.

Sedangkan Nadhira sukses mendapat tiga YES dari tiga juri, Maia Estianty, BCL dan Judika dan berhak melaju ke babak Gala Live Show yang kedua nanti.

Lantas, penasaran dengan sosok Marcella peserta X Factor Indonesia asal Yogyakarta ini ? Mari simak profil dan biodata lengkapnya dibawah ini.

Marcella Nursalim atau Marseille Dee merupakan salah satu peserta X Factor Indonesia yang mencuri perhatian para juri dengan karakter suaranya yang unik.

Baca Juga: X Factor Indonesia Babak Gala Live Show di RCTI, Yan Joshua Unggah Ini di Instagram: Tak Perlu Khawatir

Selain memliki karakter suara yang unik peserta X Factor termuda ini juga lihai memainkan berbagai alat musik, mulai dari gitar, piano, drum hingga saxophone.

Marcella ternyata memliki inspirasi bermusik dari musisi lawas seperti Frank Sinatra, Julie London dan Etta James.

Sedangkan lagu dinyanyikan Marcella yang sukses membuat juri terpukau yaitu berjudul I'd Rather Go Blind dan Pelangi Di Matamu hingga sang mentor Rossa dan Afgan terkesan.

Profil Marcella Nursalim

Nama Lengkap : Marcella Nursalim

Nama Panggung : Marcella Dee

Tempat Tanggal Lahir : Yogyakarta, 19 Maret 2006

Usia : 15 tahun

Agama : Belum diketahui

Status : Pelajar/Mahasiswa

Asal : Yogyakarta

Profesi: Siswi dan bernyanyi

Pendidikan: Sekolah Menengah Karawitan Indonesia

Instagram : @marcelladee_

Channel YouTube : Marcella Dee

Itulah profil dan biodata Marcella peserta X Factor Indonesia asal Yogyakarta yang tereliminasi di baba Gala Live Show.***

Editor: Emis Suhendi

Tags

Terkini

Terpopuler