Alami Kesakitan Cukup Hebat dan Kuku Membiru, Sheila Marcia Dilarikan ke Rumah Sakit

- 14 Februari 2021, 19:30 WIB
Alami Kesakitan Cukup Hebat dan Kuku Membiru, Sheila Marcia Dilarikan ke Rumah Sakit./*
Alami Kesakitan Cukup Hebat dan Kuku Membiru, Sheila Marcia Dilarikan ke Rumah Sakit./* /Tangkapan Layar Instagram.com/ @itssheilamj

''Mencoba untuk tenang, tapi badan sudah lemas dan rasa sangat enteng seperti mau nyerah sama rasa sakitnya," ungkap Sheila Marcia.

Baca Juga: Dunia Hiburan Kembali Berduka, Cak Lontong: Selamat Jalan

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Sheila Marcia Joseph (@itssheilamj)

Kendati demikian, Sheila Marcia juga menyebut jika ia tetap mencoba untuk buang air besatau kentut serta terus berdoa.

"Disitu ambil tetap mencoba untuk BAB/minimal buang angin, sambil gak berhenti berdoa minta kekuatan sama Tuhan,''  jelas Sheila Marcia.

Pada akhirnya ia pun bisa BAB dan tidak berpikir panjang, Sheila Marcia pun langsung meminta suaminya untuk diantar ke rumah sakit juga bersama sang ibu.

"Akhirnya bisa BAB sedikit, dan gak pakai pikir panjang langsung minta suami anterin ke Rumah Sakit. Juga minta bantuan mama @maria.c.joseph supaya ikut juga, takutnya butuh bantuan untuk @jeromezevemmanuel atau hal lain nya," ujar jelas Sheila Marcia.

Tak hanya itu, Sheila Marcia juga memutuskan untuk membawa anaknya ke rumah sakit, hal itu mdilakukan jika ia mengalami keracunan, sang buah hati bisa segera ikut mendapatkan pertolongan medis.

"Ditengah kesakitan, Saya juga akhirnya memutuskan jerome untuk ikut ke RS , karena saya pikir apakah mungkin ini penyakit karena saya keracunan? Jadi kalau memang ia keracunan, jerome langsung bisa ikut diperiksa dan ditindak. kalau (amit-amit) ada apa-apa,'' tutur Sheila Marcia.

Baca Juga: Awas, Jangan Konsumsi Minuman ini Secara Rutin karena Efek Sampingnya Sangat Berbahaya

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah