Membanggakan, Agnez Mo Dirikan Klinik Vaksin Covid-19 Gratis Demi Bantu Program Pemerintah

- 19 Juni 2021, 09:58 WIB
Potret Momen AGnez Mo Buka Klinik Vaksin Gratis
Potret Momen AGnez Mo Buka Klinik Vaksin Gratis /

MANTRA SUKABUMI - Satu kata, 'membanggakan' yang pantas bagi penyanyi Internasional Agnez Mo yang dirikan klinik vaksin Covid-19.

Agnez Mo mendirikan klinik vaksin Covid-19 dan diberikan gratis bagi masyarakat. Ia menamai klinik tersebut dengan AG Peduli.

Hal tersebut diketahui dari unggahan penyanyi cantik itu di akun Instagram pribadinya.

Baca Juga: Resmi, Pemerintah Ubah Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2021, Berikut Rinciannya

Baca Juga: Muhammadiyah Resmi Tetapkan Hari Raya Idul Adha 1442 Jatuh Pada Hari Selasa, 20 Juli 2021

"Ayah baptis saya dan saya mempersembahkan (kilink) AG Peduli. Kami akan memberikan sedikit tur ke kalian tentang klinik kami yang kami bangun sehingga kalian bisa memberikan vaksin gratis," tulis Agnez dalam bahasa Inggris.

 

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh AGNEZ MO (@agnezmo)

Agnez Mo menjelaskan klinik yang sebenarnya sudah lama dibangun tersebut merupakan hasil kerja sama dengan Puskesmas Pademangan, Jakarta Utara dan dukungan lebih dari 60 tenaga kesehatan dan 12 relawan non tenaga kesehatan.

Halaman:

Editor: Andriana

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x