Profil dan Biodata Amindana Chinika Penyanyi yang akan Rilis Single Terbarunya pada 28 Juli 2021

- 26 Juli 2021, 21:10 WIB
Profil dan Biodata Amindana Chinika Penyanyi yang akan Rilis Single Terbarunya pada 28 Juli 2021
Profil dan Biodata Amindana Chinika Penyanyi yang akan Rilis Single Terbarunya pada 28 Juli 2021 /mantrasukabumi.com

Di usianya yang saat ini masih belia, dia pun terus mengeksplor kemampuannya di bidang tarik suara ini.

Bukan hanya mempelajari teknik vokal yang baik, gadis kelahiran Jakarta ini juga sangat tekun dalam mempelajari sejumlah instrumen musik seperti piano hingga gitar.

Baca Juga: Raffi Ahmad Mendadak Meminta Suara di Tanggal 28 Juli 2021: Kita Semua Sepakat

Berkat kegigihannya dalam menekuni dunia musik, Amindana pun dilirik komposer papan atas Tanah Air, Yovie Widianto.

Kini, impiannya itu pun terwujud dengan bantuan musisi handal Yovie Widianto.

Namun ketulusan dalam karakter vokalnya-lah yang mempertemukannya dengan Yovie Widianto sampai sang maestro mempercayakannya dengan sebuah lagu berjudul “Dua Centang Biru”.

Pada tahun 2020 Amindana mengeluarkan single baru berjudul “Dua Centang Biru” yang digarap khusus oleh Yovie Widianto.

Single tersebut seperti menjadi pembuka jalan Amindana untuk menjadi seorang penyanyi profesional.***

 

 

Halaman:

Editor: Ajeng R H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah