Benarkah Fenomena Kemunculan Kera Putih di Bali Berakhirnya Pandemi Covid-19, Ini Kata Mbah Mijan

- 12 Agustus 2021, 08:32 WIB
Benarkah Fenomena Kemunculan Kera Putih di Bali Berakhirnya Pandemi Covid-19, Ini Kata Mbah Mijan
Benarkah Fenomena Kemunculan Kera Putih di Bali Berakhirnya Pandemi Covid-19, Ini Kata Mbah Mijan /Tangkap layar channel YouTube Mbah Mijan/

MANTRA SUKABUMI - Beberapa hari ini masyarakat dihebohkan dengan fenomena kemunculan kera putih di sekitar pura Ulwatu Badung Bali.

Selain itu, juga muncul ribuan ikan di sekitar Pantai Marina Boom, Banyuwangi Jawa Timur.

Kemunculan fenomena tersebut dikaitkan dengan akan berakhirnya pandemi Covid-19 di Indonesia.

Baca Juga: Mbah Mijan Ungkap Misteri Kemunculan Kera Putih di Bali dan Ribuan Ikan Melompat di Banyuwangi

Menanggapi hal itu, paranormal Mbah Mijan turut menanggapi fenomena yang menghebohkan tersebut.

Hal itu disampaikan Mbah Mijan dalam sebuah video singkat yang ia unggah di akun Instagram pribadinya pada Kamis, 12 Agustus 2021.

Menurut Mbah Mijan, kemunculan fenomena kera putih di Bali dan ribuan ikan di Banyuwangi itu merupakan insting hewan.

"Kemunculan kera putih di Bali, dan kemunculan ribuan ikan di pantai Marena Banyuwangi, adalah sebuah insting hewan," ujar Mbah Mijan.

Mbah Mijan mengatakan hewan tersebut ingin menyampaikan informasi terkait keadaan semesta saat ini.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x