Inilah Saksi dan Wali Pernikahan Ria Ricis dan Ryna

- 12 November 2021, 14:03 WIB
Inilah Saksi dan Wali Pernikahan Ria Ricis dan Ryna
Inilah Saksi dan Wali Pernikahan Ria Ricis dan Ryna /

MANTRA SUKABUMI - Kebahagiaan tengah dirasakan oleh pasangan selebritis Ria Ricis dan Ryan.

Pasalnya tepat pada hari ini Jumat, 12 November 2021 Ria Ricis dan Ryan akan melangsungkan akad nikah hari bahagianya.

Dalam acara prosesi akad nikah Ria Ricis dan Ryan dikabarkan akan dihadiri oleh saksi dan wali tokoh-tokoh ternama.

Baca Juga: Link Streaming Akad Nikah Ria Ricis dan Teuku Ryan di TV Online, Akses dan Nonton Secara Gratis di Sini

Lantas siapa saja tokoh-tokoh yang akan menjadi saksi dan wali nikah di acara Ria Ricis dan Ryan hari ini di hotel inter kontinental, Pondok Indah, Jakarta Selatan.

Berdasarkan informasi yang dihimpun mantrasukabumi.com pada Jumat, 12 November dari tayangan siaran langsung salah satu televisi nasional dengan tema "Halaqoh Cinta Akad Nikah Ria & Ricis"

Adapun tokoh-tokoh yang menjadi saksi pernikahan Ria Ricis dan Ryan pada hari ini diantaranya yaitu Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Ustadz Yusuf Mansur, Ustadz Adi Hidayat dan Komjen. Pol. Dr. Drs. Boy Rafli Amar.

Sedangkan untuk menjadi wali pernikahan Ria Ricis dan Ryan akan dihadiri oleh aktor senior sekaligus politikus Dedi Mizwar serta pihak dari keluarga Ria Ricis pengganti alm sang ayah.

Baca Juga: Nonton Live Streaming Halaqah Cinta di MNCTV dan RCTI Plus, Siaran Langsung Pengajian Ria Ricis dan Teuku Ryan

Seperti diketahui acara pernikahan Ria Ricis yang digelar pada hari ini akan ditayangkan secara live oleh salah satu televisi nasional.

Halaman:

Editor: Ina Herlina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah