15 Desember: Peringatan Hari Wibu Internasional, Begini Sejarah Lahirnya Komunitas Pecinta Anime dan Manga

- 15 Desember 2021, 07:45 WIB
Link Twibbon Hari Wibu 15 Desember, ini Fakta dan Sejarah Hari Otaku Internasional
Link Twibbon Hari Wibu 15 Desember, ini Fakta dan Sejarah Hari Otaku Internasional /Tangkap layar/twibbon

MANTRA SUKABUMI- 15 Desember merupakan Hari Wibu Internasional, tentu peringatan hari ini banyak yang tidak mengetahui kecuali kalangan tertentu saja.

Peringatan Hari Wibu Internasional yang selalu dirayakan pada tanggal 15 Desember oleh pecinta anime dan manga jepang yang tersebar di belahan dunia ini.

Para pecinta anime dan manga tentunya tidak lupa terhadap peringatan Hari Wibu Internasional yang dirayakan setiap tanggal 15 Desember.

Baca Juga: Shopee Rayakan 12.12 Birthday Sale bersama Seluruh Ekosistem dengan Peningkatan Kunjungan 6 Kali Lipat

Komunitas Wibu kini kian membesar, artinya anime dan manga Jepang semakin diterima oleh masyarakat banyak hingga skala internasional.

Adanya Hari Wibu Internasional adalah salah satu bukti bahwa pecinta anime dan manga itu telah ada dan eksis sehingga harinya pun diperingati.

Dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Rabu 15 Desember 2021, berikut ini penjelasan lengkap mengenai Hari Wibu Internasional yang diperingati setiap tanggal 15 Desember 2021.

Hari Wibu disimbolkan dengan tanda " ^w^ " sebagai simbol keterlibatan dalam perayaan hari Wibu

Kemungkinan di Indonesia istilah Wibu lebih terkenal dibandingkan istilah otaku, walau sebenarnya intinya baik Wibu dan Otaku sama mengarah pada seorang yang menyenangi jejepangan.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah