Aksi Roby Gultom Bikin Juri X Factor Indonesia 2021Tercengang, Ariel Noah: Ada Hubungannya Sama Meteor?

- 17 Desember 2021, 18:54 WIB
Profil dan Biodata Roby Gultom X Factor Indonesia 2021, Bercita-cita Jadi Backing Vocal Judika
Profil dan Biodata Roby Gultom X Factor Indonesia 2021, Bercita-cita Jadi Backing Vocal Judika /Instagram X Factor /

"Bukan. Meteorologi itu mempelajari tentang cuaca (dan) apa yang terjadi di dalamnya,"ucap Roby.

"Nah, kalau Meteor itu (bidang) astronomi, di luar angkasa," sambungnya.

Tak berlama-lama, Roby Gultom lantas melantunkan lagu yang dibawakan oleh penyanyi asal Amerika Serikat, Demi Lovato, yang berjudul 'Anyone'.

Tak disangka, suara Roby Gultom ketika menyanyikan lagu Anyone berhasil membuat para juri X Factor Indonesia 2021 memberikan voting YES.

Baca Juga: Nonton Drama Series Layangan Putus Full Episode 5 A di WeTV: Kinan dan Lidya, Mana yang Harus Aris Pilih?

Bahkan Judika, yang ternyata idola Robby Gultom, mengaku jatuh cinta pada suara sang peserta.

Seperti diketahui, ajang pencarian bakat X Factor Indonesia 2021 baru saja dimulai.

Kali ini, sedang berlangsung audisi untuk memilih peserta yang layak maju ke babak berikutnya.

Acara X Factor Indonesia 2021 ini berhasil menyedot atensi publik bahkan hingga trending di platform YouTube.

Anda bisa menyaksikan acara ini setiap Selasa dan Rabu pukul 18.00 di stasiun televisi RCTI.*** 

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah