Kunci Jawaban Halaman 32-39 Buku Tematik Revisi 2018 Tema 8 Subtema 1 Kelas 6 SD MI Semester 2

- 1 Januari 2022, 16:35 WIB
Pembahasan kunci jawaban Tematik Tema 8 Bumiku Subtema 1 kelas 6 SD MI halaman 32 hingga 39 semester 2
Pembahasan kunci jawaban Tematik Tema 8 Bumiku Subtema 1 kelas 6 SD MI halaman 32 hingga 39 semester 2 /Pixabay/F1Digitals

Ya, memberikan manfaat bagi saya, karena dengan melaksanakan kewajiban, maka :
- Melatih saya untuk mempunyai sikap tanggung jawab
- Hidup lebih bermakna, karena dengan melaksanakan kewajiban saya telah menjadi pribadi/individu yang bermanfaat bagi yang lain
- Mudah dipercaya orang lain
- Disegani orang lain
- Hati/perasaan lebih tenang dan tentram

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Halaman 39 40 Kelas 4 SD MI Taksiran Hasil Operasi Hitung Pecahan: Penjumlahan

4. Apa yang bisa kamu simpulkan dari kegiatan ini? Nilai-nilai apa yang kamu peroleh dari kegiatan tersebut?

Kunci Jawaban :
Bahwa melaksanakan kewajiban itu sangat menguntungkan dan bermanfaat, baik untuk diri sendiri maupun untuk orang lain. Nilai-nilai yang yang saya peroleh dari kegiatan adalah :

- Nilai kejujuran
Perilaku yang didasarkan pada upaya menjadikan dirinya sebagai orang yang selalu dapat dipercaya dalam perkataan, dan tindakan

- Nilai toleransi
Sikap dan tindakan yang menghargai perbedaan orang lain yang berbeda dari diri sendiri

- Nilai disiplin
Tindakan yang menunjukkan perilaku tertib dan patuh pada berbagai ketentuan dan peraturan

- Nilai mandiri
Sikap dan perilaku yang tidak mudah tergantung pada orang lain dalam menyelesaikan tugas

- Nilai kepedulian
Sikap dan tindakan selalu ingin memberi bantuan kepada orang lain dan yang membutuhkan

- Nilai cinta tanah air
Sikap dan perilaku yang menunjukkan kepedulian, penghargaan dan kesetiaan yang tinggi terhadap bahasa, sosial, budaya serta lingkungan fisik sekitar

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah