Profil Terbaru Shin Tae-Yong Pelatih Timnas Indonesia U23 di Piala AFF 2022 yang Reputasinya Cukup Bagus

- 4 Januari 2022, 09:30 WIB
Intip profil dan biodata Shin Tae-Yong yang akan menjadi pelatih Timnas Indonesia U23 pada ajang sepak bola Piala AFF 2022 di Kamboja
Intip profil dan biodata Shin Tae-Yong yang akan menjadi pelatih Timnas Indonesia U23 pada ajang sepak bola Piala AFF 2022 di Kamboja /affsuzukicup.com

MANTRA SUKABUMI - Simak biodata Shin Tae-Yong yang akan menjadi pelatih Timnas Indonesia U23 di Piala AFF 2022 di Kamboja bulan depan.

Shin Tae-Yong memulai karier sepak bola di klub Seongnam Ilhwa (kini Seongnam FC) 1992-2005.

Shin Tae-Yong juga pernah menjadi top Skorer K League tahun 1996 dan pemain muda terbaik K League tahun 1992.

Baca Juga: Biodata Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF U23 2022, Lengkap dengan Jadwal Pertandingannya

Seperti dilansir mantrasukabumi.com dari kanal Youtube WahOwah yang diunggah pada 2 Desember 2021, yuk simak biodata dan profil Timnas Indonesia U23.

1. Nama lengkap: Shin Tae-yong

2. Tempat, Tanggal lahir: Gyeongbuk, Korea Selatan, 11 Oktober 1970

3. Umur: 51 tahun

4. Posisi bermain: Gelandang

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah