Dengan Rp. 500.000, Sule Kerahkan Petugas Kesehatan untuk Lindungi Rumahnya dari Virus Corona

- 29 Maret 2020, 13:40 WIB
SULE bersama keempat anaknya.*
SULE bersama keempat anaknya.* /INSTAGRAM/@ferdinan_sule/

Mantrasukabumi.com - Makin bertambahnya korban terpapar virus corona, menjadikan kewaspadaan kita dalam menyikapinya.

Salah satu kewaspadaan, adalah mengikuti saran pemerintah dengan berdiam diri di rumah.

Di samping itu juga penyemprotan disinfektan di sekitar lingkungan, menjadi faktor penting pencegahan penularan secara massif.

Demikian pula yang dilkukan pelawak Tanah Air, Entis Sutisna atau yang akrab disapa Sule. Baru-baru ini ia telah melakukan penyemprotan disinfektan di sekitar rumahnya yang berada di kawasan Tambun, Bekasi oleh Dinas Kesehatan .

Dikutip Pikiran-Rakyat.com dari kanal YouTube Sule Channel pada Sabtu, 28 Maret 2020, Sule tampak memperlihatkan suasana rumahnya ketika sedang dilakukan penyemprotan.

Sule mengatakan, penyemprotan disinfektan dilakukan untuk menghindari datangnya pandemi virus corona baru (COVID-19).

Baca Juga: Benarkah Penyebaran Virus Corona Bisa Terjadi di dalam Mobil? Simak Faktanya

"Jadi pada hari ini, rumah kami lagi disemprot sama tim kesehatan untuk mencegah corona datang

"Jadi buat kalian di rumah aja tolong kalau bisa disemprot ya demi keamanan," ucap Sule.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x