Sarah Keihl Minta Maaf, Setelah Video Lelang 'Keperawanan' Dikecam Netizen

- 21 Mei 2020, 07:00 WIB
SARAH Keihl, yang lelang keperawanan Rp 2 M, kini minta maaf
SARAH Keihl, yang lelang keperawanan Rp 2 M, kini minta maaf /Instagram/.*/Instagram

Ia juga mengakui bahwa ‘sarkas’ yang dia buat tersebut sangat keterlaluan, namun tak bermaksud untuk melecehkan dan merendahkan martabat wanita.

Baca Juga: Simak 8 Goyangan Cupita Gobas, Siapapun yang Melihat Pasti Terpesona

“Aku gak bermaksud untuk melecehkan wanita,’ kata Sarah.

Sarah juga menyadari kesalahannya tersebut, meskipun tujuannya ingin menjaring donasi, namun cara yang dia lakukan salah.

Dia berharap dengan kejadian itu menjadi sebuah pelajaran bagi dia dalam membuat sebuah konte. Sarah pun siap menerima konsekuensi sanksi sosial yang diberikan masyarakat.

Sarah menyebutkan akan menebus kesalahannya tersebut dengan cara membagikan paket sembako dari uang pribadinya.

Baca Juga: Tante Ernie, Sempat Jadi Trending Topik di Twitter, Begini Sosoknya

“Untuk menebus kesalahan saya, saya akan memberikan 1000 sembako dari uang saya pribadi, dan uang itu HALAL,” ucap Sarah.

Di akhir unggahan permintaan maafnya, sarah menegaskan bahwa dia hanya wanita biasa dan tak pernah menjual diri dan harga diri dia kepada siapapun.

“Saya tidak pernah menjual diri dan harga diri saya,” pungkasnya.

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Instagram @sarahkeihl


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x