Jadwal Rilis dan Pertarungan Paling Dahsyat Demon Slayer Kimetsu no Yaiba Season 3 Mendatang

- 15 Maret 2022, 13:45 WIB
Spoiler dan tanggal rilis anime Demon Slayer Kimetsu no Yaiba episode terbaru di Season 3, saksikan pertarungan para master
Spoiler dan tanggal rilis anime Demon Slayer Kimetsu no Yaiba episode terbaru di Season 3, saksikan pertarungan para master /Instagram @funimation_anz

Kekuatannya sendiri ia dapat menjelma menjadi siluman ikan dan dapat mengeluarkan jurus darah iblis yang berhubungan dengan hewan laut yang ia keluarkan dari dalam kendinya.

Sedangkan untuk kekuatan puncaknya ia akan keluar dari dalam kendinya dan menggunakan wujud manusia yang memiliki sisik di sekujur tubuhnya.

Gyoko akan dikalahkan oleh Pilar Kabut Muiciro di desa penempa pedang dengan teknik pernafasan kabut jurus ke-7 yang baru Muiciro ciptakan.

Baca Juga: Kisah Hidup Obanai Iguro hingga Jadi Hashira Hebat di Demon Slayer: Kimetsu No Yaiba

3. Iblis bulan tingkat atas peringkat 3 ( Akaza )

Iblis bulan tingkat atas peringkat 3 yang bernama Akaza sebelumnya pernah diperlihatkan pada animenya saat melawan sang Pilar api Rengoku Kyozuro.

Akaza pada akhirnya akan dikalahkan oleh Tanjiro dan Pilar Air Gyuu Tomioka di ruang tanpa batas pada saat pengejaran Muzan.

4. Iblis bulan tingkat atas peringkat 2 ( Douma )

Iblis bulan tingkat atas peringkat 2 memiliki nama Douma, ia merupakan salah satu iblis yang berpenampilan seperti manusia biasa namun memiliki noda darah diatas kepalanya yang selalu ia tutup dengan mahkotanya.

Douma merupakan iblis kuat yang sangat rakus, bahkan yang terakus diantara semua iblis, Douma hanya memakan tubuh seorang perempuan karena ia beranggapan jika tubuh perempuan lebih bernutrisi.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah