Sangat Disayangkan! 5 Drakor ini Harus Tunda Penayangan Akibat Pandemi Covid-19

- 26 Agustus 2020, 21:11 WIB
SBS umumkan acara 'Running Man' dan 'Master in the House' menghentikan proses syuting.
SBS umumkan acara 'Running Man' dan 'Master in the House' menghentikan proses syuting. /Dok. Soompi

MANTRA SUKABUMI - Meningkatnya kasus penyebaran Covid-19 di Korea Selatan kini mulai menghambat dunia hiburan khususnya dunia perfilman.

Hal ini dikarenakan karena telah ditemukannya seorang karyawan yang positif Covid-19 di kantor SBS, Mapo-gu, Sangam-dong. Pada minggu lalu juga aktor Heo Dong Wong diberitakan positif Covid-19.

Tak hanya itu, Staf dari drama Private Life juga sempat mengunjungi lokasi tersebut yang ditemukannya kasus Covid-19.

Baca Juga: Setelah Menikah, 9 Artis Indonesia ini Pindah Agama Ikuti Keyakinan Pasangannya

Karena hal tersebut, sebagaimana mantrasukabumi.com lansir dari Cosmopolitan.com sejumlah produksi perfilman di Korea Selatan seperti CJ ENM, dan KBS. Memperketat prosedur keamanan mereka dengan menunda sejumlah drama korea yang sedang diproduksi dan penundaan proses syuting hingga 31 Agustus mendatang.

Berikut drama Korea yang tertunda penayangan dan proses syuting karena kasus Covid-19.

1. Do Do Sol Sol La La Sol
Darama KBS2 ini dalam rencananya akan tayang pada tanggal 26 Agustus 2020. Namun karena kasus Covid-19 drama ini memiliki jadwal pengunduran proses syuting dan penayangan.

Baca Juga: Menyeramkan, Kegelapan yang Menyelimuti Alam Ini, Berikut Penjelasan dari Hadis Rasulullah SAW

Terlebihlagi pads sebelumnya salah satu anggota kru dari drama ini diduga tertular virus Covid-19. Untuk mengantisipasi penyebaran virus ini, para pemain drakor ini seperti Go Ara dan Lee Jae Wook telah melakukan test dan hasilnya dinyatakan negatif.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Cosmopolitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah