Mantan Penasehat AS Buka Suara Soal Presiden, John Bolton: Trump Iri pada China dan Rusia

- 11 Juli 2020, 10:13 WIB
MANTAN  Penasihat Keamanan Nasional Gedung Putih John Bolton.*
MANTAN Penasihat Keamanan Nasional Gedung Putih John Bolton.* //New York Post

Bolton menyebut pertikaian internal di Gedung Putih sebagai bagian dari gaya manajerial Trump.

"Saya pikir Trump sangat tidak percaya, tidak hanya pada birokrasi secara keseluruhan, tetapi bahkan pada pra stafnya sendiri,” kata John Bolton seperti dikutip oleh Pikiranrakyat-depok.com dari DW Jumat, 10 Juli 2020.

Baca Juga: Ingin Jalani Program Diet, Berikut Tips Sederhana Sehat Alami Tanpa Obat

"Dia masih belum sepenuhnya menghargai apa artinya menjadi presiden Amerika Serikat," ujar Bolton.

Ketika ditanya perihal kekaguman Trump terhadap para diktator, John Bolton mengatakan,"Saya bukan ahli kejiwaan, saya tidak menganalisis perilaku orang,"

Artikel terkait sebelumnya telah tayang di Pikiranrakyat-depok.com dengan judul"John Bolton Blak-Blakan Soal Donald Trump: Dia Iri kepada Xi Jinping dan Vladimir Putin"

Namun dirinya menceritakan bahwa Trump dalam hal tertentu, iri pada apa yang dimiliki Presiden Tiongkok Xi Jinping dan pimpinan Rusia Vladimir Putin.

Baca Juga: Main Game Sehari 22 Jam, Bocah 15 Tahun Lumpuh dan Stroke Otak

Trump senang jika dapat berbicara dengan para 'tokoh besar'.

"Apakah Trump takut dengan presiden Rusia?" imbuh Tim Sebastian bertanya kepada Bolton.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Pikiran Rakyat Depok


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x