7 Penyebab Sakit Punggung Sebelah Kiri yang Harus Diwaspadai, Salah Satunya Skoliosis

- 26 Juli 2020, 20:00 WIB
ILUSTRASI sakit punggung sebelah kiri
ILUSTRASI sakit punggung sebelah kiri /Pixabay/NickyLloyd/.*/Pixabay/Getty Images/iStockphoto

MANTRA SUKABUMI - Setiap orang pasti pernah mengalami yang namanya sakit punggung. Biasanya sakit punggung akan terasa usai memikul suatu barang yang berat.

Selain itu, sakit punggung juga tidak selalu secara bersamaan dirasakan antara sebelah kiri dan kanan. 

Rasa sakit di punggung biasanya lebih sering menyerang satu sisi saja, kadang kanan atau yang kiri, bergantung pada faktor penyebabnya.

Baca Juga: Benarkah Thermo Gun Bahaya Bagi Kesehatan, Simak Penjelasan Badan Standar Nasional

Baca Juga: Sering Alami Bau Mulut, Berikut Tips Praktis Atasi Bau Mulut Agar Tetap Percaya Diri

Namun, jika Anda lebih sering merasakan sakit punggung sebelah kiri, Anda harus hati-hati dan perlu untuk diwaspadai.

Pasalnya, jika sering merasakan di sebelah kiri, ada beberapa faktor penyebabnya, seperti masalah pada otot dan tulang belakang, saraf terjepit, hingga gangguan pada organ dalam tubuh.

Sakit punggung digambarkan sebagai gejala nyeri atau pegal pada punggung yang terkadang bisa disertai gejala lain, seperti kesemutan atau mati rasa. Nyeri yang muncul juga dapat menyebar ke bagian bokong, paha, hingga kaki.

Dikutip Mantrasukabumi.com dari Galamedianews.com, ada beberapa penyebab sakit punggung sebelah kiri, simak selengkapnya.

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Galamedianews


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x