Berikut 5 Manfaat Jahe Merah untuk Kesehatan Tubuh, Ternyata Salah Satunya Mengurangi Kolestrol

- 23 Agustus 2020, 17:05 WIB
JAHE Merah, menjadi salah satu bahan dalam kombinasi herbal tersebut.
JAHE Merah, menjadi salah satu bahan dalam kombinasi herbal tersebut. /Pikiran-rakyat.com/RIRIN NUR FEBRIANI/RIRIN NUR FEBRIANI/PR

MANTRA SUKABUMI – Jahe merah adalah salah satu tanaman herbal yang banyak tumbuh di tanah Indonesia.

Di Indonesia tanaman Jahe Merah sangat banyak dimanfaatkan sebagai obat alami karena tanaman ini memiliki khasiat yang sangat banyak dan juga bermanfaat bagi tubuh.

Tanaman ini sebenarnya jarang diketahui oleh masyarakat bahwa jahe merah memiliki berbagai macam manfaat kesehatan bagi tubuh.

Baca Juga: Sering Migrain? Cobalah Lakukan 7 Hal Berikut Ini, Salah Satunya Mengunyah Jahe

Baca Juga: Kelezatan Ikan Layur Sambal Jahe Cabai Hijau, Dijamin Bikin Ketagihan

Sebagaimana mantrasukabumi.com lansir dari berbagai sumber menganai manfaat Jahe merah yang baik bagi tubuh, yaitu sebagai berikut:

1. Dapat Mengurangi Kolestrol dalam Tubuh

Diera modern ini ternyata sangata memudahkan kita untuk mendapatkan makanan bahkan tak perlu pusing-pusing untuk memasak dulu, tinggal kita memesan diaplikasi saja sudah bisa, serba mudah.

Tapi makanan yang kita pesan itu belum tentu terjamin kadar kesehatnnya bahakan makana tersebut bisa saja menimbulkan lemak karena berminyak, terlalu banyak mengandung lemak.
Maka dari itu kita harus pintar-pintar dalam memilih makanan takutnya menimbulkan lemak dalam tubuh, bila hal itu terjadi takutnya menimbulkan kolestrol tinggi.

Namun apa bila kita takut hal itu terjadi sesekali atau rutinkan untuk mengkonsumsi Jahe merah karena hal ini sangat baik untuk mengurangi lemak dalam tubuh.

Sebab dalam Jahe Merah dapat menghancurkan lemak jahat dalam tubuh dan mencegah munculnya penyakit kolestrol.

Baca Juga: Wow, Gegara Corona Harga Jahe Merah Tembus Rp 110.000 per Kilogram

Baca Juga: Yuk Kenali 8 Gejala Anemia yang Paling Umum, Sakit Kepala Bisa Jadi Salah Satunya

2. Dapat meringankan sakit kepala

Memiliki efek menghangatkan dalam tubuh, mempunyai citara khas yang pedasa, dan memiliki kandungan kamfena, Jahe merah dapat efektif untuk mengurangu sakit kepala.

Kita hanya butuh merebus jahe merah dan meminum air rebusanya dapat menghilangkan sakit kepala dan dapat beraktifitas seperti biasa lagi

3. Dapat mengurangi Nyeri otot dan sendi

Para peneliti dari amerika yaitu American College of Rheumatology sudah membuktikan bahwa jahe dapa mengurangi gejala nyeri otot, bahkan menyebutkan jahe merah lebih efektif dapat mengurangi peradangan di dalam tubuh ketimbang menggunakan obat.

Baca Juga: Ayo Bersepeda, Ternyata ada 7 Manfaat, Salah Satunya Bisa Menurunkan Risiko Kanker

4. Dapat mengobati sakit tenggorokan dan gejala batuk

Flavonoid adalah kandungan yang dimiliki jahe merah kandungan ini dapat dijadikan sebagai penawar pada peradangan dan batuk ditengorokan.

Sensai hangat saat dikonsumsi cocok untuk mereka yang memiliki sakit tenggorokan dan gejala batuk, karena hangatnya itu yang bisa mengurangi sakit tenggorokan dan gejala batuk.**

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah