6 Manfaat Lidah Buaya Untuk Kecantikan, Salah Satunya Mencegah Keriput

- 26 September 2020, 08:30 WIB
Ilustrasi lidah Buaya
Ilustrasi lidah Buaya /Sehatq.com/

MANTRA SUKABUMI - Daun lidah buaya berbentuk taji yang tebal dan agak runcing. Panjangnya sekitar 15-36 cm dengan lebar 2-6 cm. Batang dari lidah buaya tidak terlihat karena tertutup oleh daun yang rapat dan sebagian terbenam di dalam tanah.

Lidah buaya banyak tumbuh di kawasan Afrika bagian utara dan Hindia Barat. Lidah buaya banyak ditanam didalam pot di pekarangan rumah sebagai tanaman hias.

Tanaman lidah buaya tahan terhadap panas dan bisa ditanam di tempat yang berhawa panas karena di dalam daunnya tersimpan banyak cadangan air.

Baca Juga: Lihat Merchant Baru ShopeePay Minggu Ini untuk Sambut Gajian

Baca Juga: 5 Manfaat Daun Dewa Untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Mengobati Kanker Payudara

Anda mungkin sudah sering mendengar informasi tentang beragam manfaat lidah buaya untuk kesehatan.

Berikut ini manfaat yang bisa Anda dapatkan untuk kulit dan wajah, dengan menggunakan lidah buaya maupun produk kecantikan mengandung Aloe vera.

Lidah buaya bisa mengobati jerawat yang meradang

1. Mengobati jerawat

Salah satu manfaat lidah buaya (Aloe vera) untuk kulit wajah yang sudah banyak diketahui adalah mengobati jerawat.Lidah buaya memiliki kandungan anti-inflamasi, sehingga baik untuk mengatasi jerawat yang meradang.Untuk mendapatkan manfaatnya, Anda dapat mengoleskan gel lidah buaya ke kulit yang berjerawat, sebanyak tiga kali sehari menggunakan cotton bud.

Baca Juga: Tak Disangka, Ternyata Daun Harendong Memiliki Berbagai Manfaat, Salah Satunya Mengatasi Racun

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x