Bunga Kamboja Ternyata Miliki Banyak Manfaat, Salah Satunya Menyembuhkan Bisul Hingga Redakan Stress

- 24 Oktober 2020, 08:29 WIB
Manfaat bunga kamboja
Manfaat bunga kamboja /

MANTRA SUKABUMI - Manfaat bunga Kamboja ternyata cukup berguna untuk kesehatan. Mulai dari mengatasi bisul hingga meredakan stres.

Bunga Kamboja berasal dari wilayah Amerika Tengah. Bunga ini pertama kali ditemukan oleh seorang botanis Prancis bernama Charles Plumier sehingga nama ilmiah dari bunga kamboja ini adalah Plumeria.

bunga Kamboja banyak dijadikan sebagai tanaman hias. Selain itu, manfaat bunga kamboja untuk kesehatan juga sangat banyak.

Baca Juga: Mudahnya Transfer Saldo ShopeePay, Ikuti 5 Langkah Ini

Baca Juga: Login Eform.bri.co.id/bpum Via KTP, Kamu Pasti dapat BLT UMKM Rp2,4 Juta, Jika Ikuti Persyaratan Ini

Sebagaimana Mantrasukabumi.com rangkum dari berbagai sumber, ternayata berbagai macam manfaat tanaman kamboja untuk kesehatan dan juga kecantikan. Selain dari bunganya, berbagai manfaat tersebut dapat juga didapatkan dari daun, getah, hingga batangnya.

Berikut diantaranya: 

1. Menyembuhkan Bisul

Manfaat daun kamboja yang pertama adalah untuk mengobati bisul. Cara menggunakannya sangatlah mudah, pertama-tama ambilah selembar daun kamboja yang masih segar. Setelah itu lemaskan dengan cara memanaskannya di atas api.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x