Meski Busuk, 6 Makanan Berikut Ini Sering Dikonsumsi dan Miliki Segudang Manfaat Untuk Kesehatan

- 9 November 2020, 17:10 WIB
Ilustrasi tempe.
Ilustrasi tempe. /Pixabay/Mochawalk

MANTRA SUKABUMI - Makanan yang dikonsumsi tentunya harus yang baik dan segar, agar membuat tubuh menjadi lebih sehat.

Namun, tahukah anda? Jika 6 makanan busuk berikut ini sering dikonsumsi karena banyak manfaat serta rasanya yang enak dan menjadi sumber protein bagi tubuh.

6 makanan busuk tersebut, seperti yang dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber, berikut tujuh makanan busuk yang memiliki manfaat kesehat bagi tubuh, diantaranya:

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Baca Juga: Bisa Cegah Diabetes, Inilah 5 Makanan yang Rendah Glukosa

1. Keju

Keju merupakan sebuah makanan fermentasi yang berasal dari susu, agar bisa jadi keju yang sempurna, perlu melewati proses pengentalan yang dibantu bakteri.

Faktanya, keju memang makanan busuk. Karena pembusukan, ini keju memiliki kandungan yang sangat bermanfaat bagi tubuh seperti protein, vitamin, dan kalsium.

Jenis makanan ini juga banyaj diminati banyak orang karena rasanya yang gurih.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x