4 Cara Atasi Alergi Dingin dan Lihat Reaksi yang Ditimbulkan

- 16 November 2020, 15:15 WIB
Ilustrasi alergi.
Ilustrasi alergi. /Pixabay/nastya_gepp/

Alergi dingin dapat muncul kembali apabila tidak segera pindah ke tempat yang lebih hangat.

Jika biduran dalam tubuh ingin segera membaik lakukan hal tersebut.

3. Obat Antihistamin.

Jika tubuh mengalami reaksi alergi dingin makan histamin solusinya.

Sel-sel yang terdapat pada kulit dan jaringan kulit dapat menimbulkan biduran.

Dengan obat Antihistamin mulut dan tenggorokan akan segera merasakan kelegaan.

Selain itu obat antihistamin mampu meredakan biduran atau bentol saat terkena alergi dingin.

Baca Juga: Luar Biasa, BTS Raih Empat Penghargaan Sekaligus di People's Choice Awards 2020

4. Bersin.

Bersin merupakan salah satu gejala khas alergi dingin. Gejala ini akan muncul di pagi hari hingga berlangsung terus-menerus.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah