Menakjubkan, Amalan Doa Ini Bisa Bikin Anda Terhindar dari Fitnah Dunia dan Akhirat, Segera Lakukan!

- 7 Desember 2020, 20:45 WIB
Ilustrasi bedoa agar terhindar dari fitnah
Ilustrasi bedoa agar terhindar dari fitnah /Pixabay/İbrahim Mücahit Yıldız/Pixabay

Baca Juga: Menohok, Kyai Lirboyo Berkata Ini pada Habib Provokatif, Caci Maki dan Melawan Pemerintah

Allah swt sendiri telah mengingatkan  berkali kali akan bahaya fitnah. Salah satu peringatan Allah swt terdapat pada petikan ayat 191 surat Al baqarah.

"WALFITNATU ASYADDU MINAL QOTI" yang artinya "Fitnah itu lebih besar bahayanya dari pembunuhan".

Akibat bahaya fitnah yang sangat besar, umat islam diajarkan untuk selalu berhati hati.

Selain itu, dianjurkan untuk memohon pelindungan kepada Allah swt agar dijauhkan dari fitnah.

Baca Juga: Catat, Ini 3 Minuman Herbal yang Dipercaya Mampu Turunkan Tekanan Darah Tinggi

Salah satu cara agar kita bisa terhindar dari bahaya fitnah, baik fitnah didunia maupun fitnah diakhirat (fitnah dajjal) adalah melalui doa berikut.

Doa terhindar dari fitnah, seperti apa amalan doanya?

DOA TERHINDAR DARI FITNAH DUNIA DAN AKHIRAT.

"ALLAHUMMA INNI AS-ALUKA FI'LAL KHOIRAT WA TARKAL MUNKARAT WA HUBBAI MASAKIN. WA IDZA ARAB-TA BI'IBAADIKA FITNATAN, FAQ-BIDH-NII ILAIKA GHAIRA MAF-TUUN."

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah