Jangan Lakukan 6 Perkara Berikut Ini yang Sebabkan Puasamu Menjadi Rugi

- 19 Desember 2020, 18:50 WIB
Jangan Lakukan 6 Perkara Berikut Ini yang Sebabkan Puasamu Menjadi Rugi
Jangan Lakukan 6 Perkara Berikut Ini yang Sebabkan Puasamu Menjadi Rugi /Unsplash/Jonathan Pielmayer

6. Pacaran

Meski kita menahan lapar, haus dan segala hal yang membatalkan puasa, namun jika kita pacaran, maka puasa kita menjadi rugi.

Mengapa demikian? Sebab, bukankah pacaran itu mendekati zina? Bahkan mungkin dengan pacaran kita bisa saja berbuat zina, entah itu zina mata (saling memandang), zina hati dan yang lainnya.

Padahal hanya mendekatinya saja zina itu dilarang. Hal ini sesuai dengan firman Allah dalam surah Al-Isra ayat 32.

وَلَا تَقْرَبُوا۟ ٱلزِّنَىٰٓ ۖ إِنَّهُۥ كَانَ فَٰحِشَةً وَسَآءَ سَبِيلً

Artinya: “Dan janganlah kamu mendekati zina, sesungguhnya zina adalah suatu perbuatan yang keju. Dan suatu jalan yang buruk." (QS. Al-Isra: 32).

Nah, itulah hal-hal yang akan membuat puasamu rugi. Jadi saat berpuasa hendaklah kita menjauhi hal-hal yang dapat merugikan.

Gunakan moment saat puasa untuk memperbanyak ibadah serta amal shaleh yang akan menjadi bekal kita pulang ke kampung akhirat.***

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah