Catat Serta Amalkan, Berikut 4 Waktu Istimewa Baca Surah Al-Ikhlas, Al-Falaq, dan An-Nas

- 1 Januari 2021, 18:31 WIB
Al Quran Surah Ali Imran 78-85: Arab, Latin, dan Artinya
Al Quran Surah Ali Imran 78-85: Arab, Latin, dan Artinya /Aauf Gusfari/Sportaliga

Artinya: "Telah menceritakan kepada kami Qutaibah bin Sa'id Telah menceritakan kepada kami Al Mufadldlal bin Fadlalah dari Uqail dari Ibnu Syihab dari Urwah dari Aisyah bahwa biasa Nabi shallallahu 'alaihi wasallam bila hendak beranjak ke tempat tidurnya pada setiap malam, beliau menyatukan kedua telapak tangannya, lalu meniupnya dan membacakan: "QULHUWALLAHU AHAD.." dan, "QUL `A'UUDZU BIRABBIL FALAQ..." serta, "QUL `A'UUDZU BIRABBIN NAAS.." Setelah itu, beliau mengusapkan dengan kedua tangannya pada anggota tubuhnya yang terjangkau olehnya. Beliau memulainya dari kepala, wajah dan pada anggota yang dapat dijangkaunya. Hal itu, beliau ulangi sebanyak tiga kali," (Kitab Shahih Al-Bukhari No. 4630)

Baca Juga: KH. H. Hasyim Asy'ari Berikan Penjelasan Tanda-tanda Kiamat: Banyak Ahli Ibadah yang Bodoh

4. Ketika Meruqyah

Surah Al-Ikhlas, Al-Falaq, dan An-Nas juga sering digunakan untuk meruqyah, dengan tujuan memohon perlindungan kepada Allah SWT dari makhluk Allah yang dzolim.

Nah, itulah ke-4 waktu istimewa membaca surah Al-Ikhlas, Al-Falak dan An-Nas.***

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x