Jarang Diamalkan, Ternyata Doa yang Dipanjatkan Diantara Adzan dan Iqomah Sangat Mustajab di Mata Allah SWT

- 27 April 2021, 10:51 WIB
Jarang Diamalkan, Ternyata Doa yang Dipanjatkan Diantara Adzan dan Iqomah Sangat Mustajab di Mata Allah SWT./
Jarang Diamalkan, Ternyata Doa yang Dipanjatkan Diantara Adzan dan Iqomah Sangat Mustajab di Mata Allah SWT./ /pexels/Konevi

MANTRA SUKABUMI - Doa yang dipanjatkan diantara adazan dan Iqomah ternyata sangat mustajab Dimata Allah SWT.

Namun doa diantara adzan dan Iqamah ini sangat jarang diamalakan oleh kebanyakan orang, sebab diwaktu ini kebanyak mereka menghabiskannya dengan mengobrol atau bermain ponsel.

Padahal Allah SWT banyak melimpahkan banyak keberkahan yang tiada tara tidak hanya itu waktu tersebut juga mudah mengijabah doa yang dipanjatkan oleh orang tersebut.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Muak dengan Kebijakan Pemerintah, dr Tirta: Sekarang Saya Hanya Perioritaskan Keluarga, Teman dan Pegawai Saya

Sebagaimana telah dijelaskan dalam hadits Rasulullah SAW yang diriwayatkan Imam Ahmad dari Anas bin Malik RA, yang artinya yaitu sebagai berikut:

“Sesungguhnya do’a yang tidak tertolak adalah do’a antara adzan dan iqomah, maka berdo’alah (kala itu)," (HR. Ahmad 3/155)

Bahakan hadits yang diriwayatkan oleh Imam Ahmad dari Anas bin Malik RA ini menurut Syaikh Syu’aib Al Arnauth mengatakan bahwa sanad hadits tersebut shahih.

Perlu diketahui bahwa adzan merupakan tanda atau memberitahukan kepada setiap kaum muslim, telah masuknya waktu sholat tidak hanya itu hal ini juga sekaligus panggilan untuk melaksanakan sholat berjamaah, sedangkan untuk Iqomah merupakan salah satu tanda bahwa sholat berjamaah akan segera dimulai.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x