Inilah 3 Doa Para Nabi yang Tak Bisa Ditiru Manusia, Doa Nabi Isa Minta Diturunkan Hidangan dari Langit

- 27 April 2021, 16:05 WIB
Inilah 3 Doa Para Nabi yang Tak Bisa Ditiru Manusia, Doa Nabi Isa Minta Diturunkan Hidangan dari Langit.
Inilah 3 Doa Para Nabi yang Tak Bisa Ditiru Manusia, Doa Nabi Isa Minta Diturunkan Hidangan dari Langit. /unsplash @jeremmyyappy/

MANTRA SUKABUMI - Doa merupakan salah satu cara terbaik untuk kita mengingat dan mendekatkan diri kepada Allah SWT, banyak doa-doa yang kita panjatkan setiap hari Juga sebagaimana yang telah dipanjatkan oleh para Nabi kita terdahulu.

Tapi tahukah Anda? Ternyata tidak semua doa-doa para nabi bisa kita amalkan atau kita tiru, meskipun Rasulullah SAW selalu memberitahukan kepada kita doa-doa terbaiknya.

Mulai dari doa tidur hingga beraktivitas Rasulullah contohkan, dan kita bisa meniru apa yang dilakukan oleh Rasul tersebut.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Sindir Ferdinand Hutahaean Soal UAS Galang Dana, dr Lisa: Lu Mending Diam kalau Gak Mau Nyumbang

Ada beberapa doa nabi yang itu bagian dari mukjizat beliau, sehingga hanya berlaku untuk beliau dan bukan untuk ditiru. Karena manusia selain mereka, tidak mungkin memiliki mukjizat.

Berikut tiga doa Nabi yang tidak bisa ditiru oleh manusia, seperti dikutip mantrasukabumi.com dari kanal Youtube @Doa Pedia pada Selasa, 27 April 2021.

1. Doa Nabi Isa Minta Diturunkan Hidangan dari Langit

Nabi Isa 'Alaihis Shalatu was Salam beliau memohon kepada Allah agar diturunkan hidangan dari langit. Allah menceritakan doa Nabi Isa.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah