3 Keutamaan Puasa Ayyamul Bidh yang Jarang Diketahui, Dapat Surga Ar Rayan Salah Satunya

- 24 Juni 2021, 06:08 WIB
 3 Keutamaan Puasa Ayyamul Bidh yang Jarang Diketahui, Dapat Surga Ar Rayan Salah Satunya
3 Keutamaan Puasa Ayyamul Bidh yang Jarang Diketahui, Dapat Surga Ar Rayan Salah Satunya /Freepik/miltsova

“Hai Abu Dzar, “Jika engkau ingin berpuasa tiga hari setiap bulannya, maka berpuasalah pada tanggal 13, 14, dan 15 (dari bulan Hijriyah).” (HR Tirmidzi dan an Nasai).

Baca Juga: Ikatan Cinta 24 Juni 2021: Nino Datangi Kantor Pengadilan, Elsa Bersujud Tak Mau Diceraikan

Asal usul Ayyamul Bidh terkait dengan kisah Nabi Adam AS ketika diturunkan ke muka bumi.

Riwayat Ibnu Abbas mengatakan, ketika Nabi Adam AS diturunkan ke muka bumi seluruh tubuhnya terbakar oleh matahari sehingga menjadi hitam/gosong. Kemudian Allah memberikan wahyu kepadanya untuk berpuasa selama tiga hari (tanggal 13, 14, 15).

Ketika berpuasa pada hari pertama, sepertiga badan Nabi Adam As menjadi putih. Puasa hari kedua, sepertiganya lagi menjadi putih. Puasa hari ketiga, sepertiga sisanya menjadi putih.

Simak berikut ini keutamaan puasa Ayyamul Bidh:

1. Surga Ar Rayan

Ahli puasa akan mendapatkan pintu khusus untuk masuk surga saat di akhirat nanti. Ahli puasa akan masuk melalui pintu Ar-Rayyan, termasuk orang yang melakukan puasa Ayyamul Bidh.

إن في الجنة بابًا يقال له: الريان، يدخل منه الصائمون يوم القيامة لا يدخل منه أحد غيرهم. يقال: أين الصائمون؟ فيقومون لا يدخل منه أحد غيرهم، فإذا دخلوا أغلق فلم يدخل منه أحد

Baca Juga: Spoiler Ikatan Cinta Kamis, 24 Juni 2021, Andin Menangis, Ricky Hadang Rendy

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah