Isi kandungan Surat An Nasr Ayat 1-3 Lengkap Tulisan Arab Latin dan Artinya, Kisahkan Saat Futuh Mekah

- 13 Agustus 2021, 20:00 WIB
keutamaan surat An Nasr, sama dengan membaca separuh Al Quran
keutamaan surat An Nasr, sama dengan membaca separuh Al Quran //Pexels


وَرَأَيْتَ النَّاسَ يَدْخُلُونَ فِي دِينِ اللَّهِ أَفْوَاجًا

Waro-aitan naasa yadkhuluuna fii diinillaahi afwaajaa

Dan kamu lihat manusia masuk agama Allah dengan berbondong-bondong,

فَسَبِّحْ بِحَمْدِ رَبِّكَ وَاسْتَغْفِرْهُ إِنَّهُ كَانَ تَوَّابًا

Fasabbih bihamdi robbika wastaghfirhu innahuu kaana tawwaabaa

Maka bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu dan mohonlah ampun kepada-Nya. Sesungguhnya Dia adalah Maha Penerima taubat

Isi kandungan surat an nasr ayat 1-5:

1. Surat An Nasr berisi kabar gembira bahwa Allah akan memberikan pertolongan dan kemenangan kepada Rasulullah, secara khusus dengan pembebasan kota Makkah (Fathu Makkah).

2. Surat An Nasr berisi kabar gembira bahwa manusia akan berbondong-bondong masuk agama Islam. Dan ini terbukti setelah Fathu Makkah, penduduk Makkah dan penduduk Arab berbondong-bondong memeluk Islam.

3. Surat ini merupakan salah satu mukjizat dan bukti kebenaran Al Quran karena apa yang dinyatakan Al Quran benar-benar terjadi. Yakni terjadinya Fathu Makkah dan manusia berbondong-bondong masuk Islam.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah