Gus Baha Bagikan 3 Tips untuk Bentuk Kepribadian Anak agar Tumbuh Sempurna dan Tak Mudah Kecewa

- 24 Agustus 2021, 12:40 WIB
Gus Baha
Gus Baha /Gus Baha'/@nasihat_gusbaha

MANTRA SUKABUMI - Inilah 3 tips yang dibagikan Gus Baha untuk bentuk kepribadian anak agar tumbuh menjadi pribadi yang sempurna dan tak mudah kecewa.

3 tips untuk bentuk kepribadian anak agar tumbuh sempurna dan tak mudah kecewa ini dibagikan Gus Baha ketika dirinya menceritakan bahwa anaknya pribadi sering dilatih hal ini.

Adapun 3 tips yang dibagikan Gus Baha untuk bentuk kepribadian anak agar tumbuh sempurna dan tak mudah kecewa akan dijelaskan secara rinci disini.

Baca Juga: Shopee Gandeng Bintang Internasional Jackie Chan dan Joe Taslim di Iklan Shopee 9.9 Terbaru

Berikut 3 tips Gus Baha untuk bentuk kepribadian anak agar tumbuh sempurna dan tak mudah kecewa, seperti dilihat mantrasukabumi.com dari unggahan dikanal YouTube Santri Muda Gus Baha pada Sabtu, 21 Agustus 2021:

1. Biasakan Ajak Bahas Soal Kematian

Menurut Gus Baha cara pertama untuk bentuk kepribadian anak agar tumbuh sempurna dan tak mudah kecewa yaitu membiasakan anak untuk membahas kematian.

"Bukan saya sombong, anak saya itu masih SD kelas 1 yang laki-laki, " ujar Gus Baha.

"Biasanya saya ajak bahas soal mati, " kata Gus Baha.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x