Guncangan Dahsyat dan Mengerikan, ini 3 Isi Kandungan Surat Az Zalzalah Ayat 1-8 Berikut Tulisan Arab

- 2 September 2021, 21:42 WIB
Al Quran Surah Az Zalzalah 1-8
Al Quran Surah Az Zalzalah 1-8 /Aauf Gusfari/Sportaliga

Artinya:

“dan barangsiapa mengerjakan kejahatan seberat zarrah, niscaya dia akan melihat (balasan)nya.”

• Isi kandungan Al Quran surat Az zalzalah ayat 1-8

1. Kedahsyatan hari kiamat

Bumi akan mengeluarkan semua beban-beban berat yang dikandungnya.

Ketika kiamat terjadi, bumi akan dilanda guncangan yang sangat dahsyat yang belum pernah terjadi sebelumnya.

2. Manusia akan dibangkitkan dari kuburnya

Pada saat hari kiamat nanti, manusia akan dibangkitkan dari kuburnya dengan keadaan yang bermacam-macam sesuai dengan amal perbuatan yang dia lakukan selama hidupnya.

3. Allah SWT mengingatkan manusia agar selalu berbuat kebaikan dan melarang berbuat kejahatan walaupun seberat zarrah.

Zarrah merupakan sebuah benda yang sangat kecil atau semut hitam yang begitu kecil.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah