Tanggapi Filosofi Tarian Sufi Jalaludin Rumi, Gus Baha: Miliki Makna yang Luar Biasa

- 12 Oktober 2021, 20:40 WIB
Nama Gus Baha Jadi Trending di Twitter Usai Dijagokan Jadi Ketua Umum PBNU
Nama Gus Baha Jadi Trending di Twitter Usai Dijagokan Jadi Ketua Umum PBNU /Instagram/ @santrimilenialid/

Baca Juga: Gus Baha: Agar Dapat Pahala Begini Sikap yang Harus Dilakukan Suami Saat Lihat Istri Marah

"Jadi, orang kalau tasawuf dan mahabbah (cinta)-nya kepada Allah itu sudah tinggi, maka menyebut lafal Allah saja sudah tidak bisa," bebernya.

Gus mengaku sudah pernah membaca kitab Matsnawi, karena itulah menurutnya tarian sufi Jalaludin Rumi ada filosofinya.

Gus Baha mengatakan jika Jalaludin Rumi merupakan orang sholeh yang logikanya sangat masuk akal, termasuk soal tarian sufinya.

"Dia itu ketika ingat dengan Tuhan, karena keasyikan lalu dilakukan sambil menari," ujar murid kesayangan KH Maimoen Zubair atau Mbah Moen itu.

Gus Baha juga menjelaskan filosofi tarian sufi Jalaludin Rumi yang memiliki makna yang dalam.

"Misalnya, tangan kanan menengadah ke langit, tangan kiri menyebar rahmat di bumi," kata Gus Baha.

Baca Juga: Jangan Bersikap Seperti ini, Gus Baha Ungkap Bahayanya hingga Buat Diri Sengsara di Dunia dan Akhirat

"Inti filosofinya itu tangan kanan mengambil rahmat dari langit, tangan kiri menyebar rahmat di Bumi," sambungnya.

Jika yang menarinya artis menarik, sementara jika yang menarik orang tua berjenggot atau bahkan kakek-kakek menjadi tidak menarik.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah