Ustadzah Oki Setiana Dewi Ungkap Keajaiban Doa Orang Tua, Berbaktilah pada Mereka

- 19 November 2021, 20:10 WIB
Ustadzah Oki Setiana Dewi Ungkap Keajaiban Doa Orang Tua, Berbaktilah pada Mereka
Ustadzah Oki Setiana Dewi Ungkap Keajaiban Doa Orang Tua, Berbaktilah pada Mereka /YouTube/

MANTRA SUKABUMI - Ustadzah Oki Setiana Dewi menjelaskan tentang keajaiban doa dari orang tua karena tingkat terkabulnya lebih tinggi.

Sehingga ustadzah Oki Setiana Dewi menyarankan agar kita dapat menjaga hati orang tua kita jangan sampai membuat mereka marah bahkan bersedih.

Perkataan atau ucapan yang dilemparkan orangtua akan mempunyai dampak baik atau jelek, seperti ustadzah Oki Setiana Dewi jelaskan.

Baca Juga: Ustadzah Oki Setiana Dewi Ceritakan Seorang Ahli Ibadah dan Ahli Maksiat, Begini Hikmahnya

Takutnya ketika orang tua mendoakan hal jelek untuk kita maka bukan hal yang mustahil doa itu terijabah, begitu juga sebaliknya ketika orang tua merasa senang lalu mendoakan yang baik bagi kita maka itu pula akan terqobul.

Karena itu perlulah kehati-hatian anak atau orangtua dalam berkata sebagaimana ustadzah Oki Setiana Dewi jelaskan.

Seperti dilihat mantrasukabumi.com dari kanal YouTube Dhany Bias pada Jumat, 19 November 2021.

Dalam paparan pengkajiannya Ustadzah Oki Setiana Dewi berikan sesungguhnya

salah satunya mustajabnya doa ialah doa orang tua saat anak melakukan perbuatan durhaka.

Hal perkataan dan ucapan yang dilemparkan ustadzah Oki Setiana Dewi ada saatnya orang tua mengungkapkan atau ucapkan kalimat yang jelek.

Hal tersebut bisa karena juga kita sebagai anaknya yang kemungkinan sakiti hati orang tua dengan tingkah dan perkataan.

Ustadzah Oki Setiana Dewi bisa contohkan bila seorang anak yang durhaka, dan orangtua itu menjelaskan suatu hal jelek pada anaknya, pasti ucapan itu menjadi doa.

Baca Juga: Rangkuman Soal UAS Kelas 6 SD MI Tahun Ajaran 2021 Mapel PKN K13 Lengkap Kunci Jawaban

Orangtua yang berbicara suatu hal yang bisa jadi itu jelek pada anaknya dengan perkatan jika anak itu nakal atau anak yang tidak dapat diuntung bisa Allah SWT ijabah.

Sehingga kita sebagai anak harus lah berbakti, sebagaimana mestinya.

Sudah kita ketahui bahwa Ridho Allah berada pada Ridho orang tua, begitu juga murka Allah ada pada murka orang tua.

Ketika orang tua bahagia karena kita berbakti kepada mereka maka keajaiban doa yang mereka miliki akan berdampak kepada kehidupan kita selaku anaknya.

Maka dari itu berbaktilah kepada orang tua.***

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah