Hati-hati Terlalu Lama Berduka Bisa Bahayakan Kesehatan, Berikut Penjelasan dr Aisyah Dahlan

- 22 November 2021, 11:10 WIB
Hati-hati Terlalu Lama Berduka Bisa Bahayakan Kesehatan, Berikut Penjelasan dr Aisyah Dahlan./*
Hati-hati Terlalu Lama Berduka Bisa Bahayakan Kesehatan, Berikut Penjelasan dr Aisyah Dahlan./* /Fb dr Aisyah Dahlan

MANTRA SUKABUMI - Dokter peneliti, dr Aisyah Dahlan, CHt, CM.NNLP, menjelaskan tentang dampak dari berduka.

Dalam kajiannya, dr Aisyah Dahlan mengungkapkan terlalu lama berduka dapat bahayakan kesehatan.

Berduka adalah salah satu momen kehilangan orang yang dicintai hingga kesedihan akan terus menghampirinya, kata dr Aisyah Dahlan.

Baca Juga: Duel Sengit 2021, Tokopedia vs Shopee: Mana Jawara Marketplace Sesungguhnya?

Namun dr Aisyah Dahlan akan menegaskan jika terlalu lama berduka bisa bahayakan kesehatan pada tubuh manusia.

Kesedihan yang berlarut-larut sering dikaitkan dengan masalah kesehatan seperti penyakit jantung, diabetes, serangan panik, bahkan depresi.

Banyak orang yang merasa kehilangan sejak masa Pandemi Covid-19 sejak 2 tahun belakangan ini, semua orang pasti ditinggalkan oleh keluarga, kerabat, bahkan saudara terdekatnya.

Selain itu, dr Aisyah Dahlan mengungkapkan jika orang yang lupa terhadap Allah dalam keadaan terpuruk karena merasa kehilangan maka emosinya akan semakin menurun.

Hal ini berakibat pada kondisi sesorang seperti depresi dan ini menjadi perhatian bagi semuanya.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x