Asal Niatnya Seperti ini, Kata Gus Baha Meski Boros Belanja Tetap akan Bernilai Pahala

- 1 Desember 2021, 11:55 WIB
Gus Baha ungkap  bacaan dzikir yang pahalanya seluas langit dan bumi
Gus Baha ungkap bacaan dzikir yang pahalanya seluas langit dan bumi /Tangkap layar YouTube Official Menara Kudus

MANTRA SUKABUMI - KH. Ahmad Bahaudin Nursalim atau Gus Baha menjelaskan boros belanja bisa bernilai pahala asal niatnya seperti ini.

Gus Baha mengungkapkan ternyata boros belanja itu termasuk sedekah dan bisa bernilai pahala.

Meskipun demikian Gus Baha menyampaikan asal niat belanjanya itu seperti ini.

Baca Juga: Gus Baha Bagikan Ijazah agar Mati Bahagia Saat Banyak Dosa, Lakukan Hal ini

Gus Baha menjelaskan ini berdasarkan kisah nyata dari kerabatnya yang boros belanja, namun dicatat sebagai perbuatan sedekah dan bernilai pahala.

Bahkan Gus Baha mengatakan saking borosnya belanja sampai menyuruh anaknya meminjam uang.

"Saking parahnya ulama ini, kebetulan keluarga saya. Jenguk anaknya pulang itu, anaknya disuruh mencari pinjaman," ucap Gus Baha dilansir mantrasukabumi.com dari kanal Youtube Uqinu Attaqi yang diunggah pada 14 Agustus 2021.

Padahal kerabat Gus Baha itu saat pertama berangkat dari rumah sudah membawa uang.

Dimana uang tersebut nantinya untuk diberikan kepada anaknya yang sedang mondok di ponpes Sarang.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x