Bocoran Soal UAS PAS dan Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 SD Revisi Terbaru Kurikulum 2013

- 8 Desember 2021, 19:46 WIB
Bocoran Soal UAS PAS dan Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 SD Revisi Terbaru Kurikulum 2013./
Bocoran Soal UAS PAS dan Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 5 SD Revisi Terbaru Kurikulum 2013./ /Unsplash.com/Jessica Lewis.

7. Berikut ini merupakan salah satu ciri-ciri pantun yaitu kecuali
a pantun bersajak a-b-a-b
b jumlah baris bebas
c satu bait terdiri atas 4 baris
d tiap baris terdiri atas 8 sampai 12 suku kata

jawaban : B

8. Di bawah ini yang termasuk pantun anak-anak yaitu
a terbang rendah burung kutilang hinggap di dahan sambil menoleh hatiku senang tidak kepalang Ayah Pulang membawa oleh-oleh
b enak benar tinggal di Batujajar segar udaranya indah dan Permai anak sekolah yang rajin belajar agar cita-citanya telah tercapai
c hujan turun rintik-rintik ada gubuk di tepi sawah wahina berwajah cantik boleh Kakanda main ke rumah
d merah muda baju Si Bibi di tangannya ada bayam seikat masalah warga datang bertubi berkumpulah untuk mufakat

Jawaban : A

9. Di bawah ini yang termasuk pantun nasehat yaitu
a coba rendah burung kutilang hinggap di dahan sambil menoleh hatiku senang tidak kepalang Ayah Pulang membawa oleh-oleh
b enak benar tinggal di Batujajar segar udaranya indah dan Permai anak sekolah rajinlah belajar agar cita-citanya tercapai
c hujan turun rintik-rintik ada gubuk di tepi sawah wahai Dinda berwajah cantik boleh Kakanda main ke rumah
d merah muda si baju baby di tangannya ada bayam seikat masalah warga datang bertubi berkumpulah untuk mufakat

Jawaban : D

10. Makna pantun di atas adalah
a hendaknya berkumpul bersama untuk mencapai mufakat
b hendaknya baju Bibi dikembalikan
c masalah warga betul itu b
d tidak ada pemecahan masalah

Jawaban : A

Disclaimer : Bocora soal dan kunci jawaban ini dibuat berdasarkan pengawasan tim ahli dan guru berkompeten Nani Supartini S,Pd Lulusan Universitas Pendidikan Indonesia (UPI).***

Halaman:

Editor: Dea Pitriyani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x