Hukum Uang Kas Masjid Diberikan ke Penceramah, Gus Baha: Orang Sholeh Hindari Beri Fatwa Rumit

- 8 Desember 2021, 20:23 WIB
Hukum Uang Kas Masjid Diberikan ke Penceramah, Gus Baha: Orang Sholeh Hindari Beri Fatwa Rumit.
Hukum Uang Kas Masjid Diberikan ke Penceramah, Gus Baha: Orang Sholeh Hindari Beri Fatwa Rumit. / */Pondok Pesantren Kwagean

MANTRA SUKABUMI - Gus Baha kali ini mohon agar orang sholeh tidak alim agar beri fatwa yang mudah ketimbang rumit.

Gus Baha mengatakan fatwa yang rumit seperti hukum uang kas masjid diberikan sebagai imbalan untuk penceramah.

Menurut Gus Baha, fatwa yang mudah seperti hukum sholat adalah wajib bagi umat Islam yang baligh dan berakal.

Baca Juga: Bisa Bikin Malaikat Pencatat Amal Buruk Lupa, Gus Baha Ungkap Dahsyatnya Amalan ini

Gus Baha menyampaikan jika sudah membahas hukum yang sudah sangat sangat rumit berarti masuk wilayah yang tidak aman.

Misalnya seperti fatwa hukum uang kas masjid tersebut tadi, Gus Baha mengaku pernah didatangi pengurus masjid terkait.

“Uang kas masjid di Sulawesi itu ada 800 juta,” ungkap Gus Baha seperti dikutip mantrasukabumi.com dari video yang diunggah akun instagram @santrikyai23 pada 21 Februari 2020.

Kisah yang diungkap Gus Baha adalah nyata, dirinya didatangi oleh pengurus masjid tersebut dan bertanya terkait uang kas.

Uang kas tersebut terkadang digunakan untuk diberikan kepada mubaligh atau penceramah sebagai imbalan dari tugasnya.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x