Tidak Banyak yang Tahu, Inilah Doa Jelang Waktu Sore yang Bisa Anda Amalkan Setiap Hari

- 2 Maret 2022, 13:45 WIB
Bacaan amalan doa menjelang sore hari yang bisa Anda amalkan setiap hari sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah SWT
Bacaan amalan doa menjelang sore hari yang bisa Anda amalkan setiap hari sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah SWT /Pixabay / mohamed_hassan.

Artinya: "Ya Allah, Dengan memohon pertolongan-Mu kami memasuki waktu petang, dan dengan kodrat dan iradat-Mu kami hidup, dan dengan rahmat-Mu kami meninggal dunia dan kepada-Mu kami akan dihimpun," Hadis ini diriwayatkan oleh Abu Daud, Tirmidzi, Ibnu Majah dan lain-lain.

Atau membaca:

SUBHAANALLAAHI WABIHAMDIH

Artinya: "Maha Suci Allah dan dengan memujinya."

Hadits ini diambil dari hadits Nabi Muhammad SAW yang diterima dari Abu Hurairah ra. dan Diriwayatkan oleh Muslim.

Atau membaca:

AUUDZU BIKALIMAATIL LAAHIT TAAMMATI MIN SYARRI MAA KHALAQ.

Artinya: "Aku berlindung kepada Allah dengan menyebut kalimat-kalimatNya yang sempurna, dan sesuatu yang buruk diciptakannya."

Baca Juga: Kumpulan Doa dan Niat pada Bulan Suci Ramadhan Lengkap Bacaan Arab, Latin dan Artinya

Hadits ini diriwayatkan oleh Muslim, datang dari Abu Hurairah ra.

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x