Sebelum Melaksanakan Salat Idul Fitri, Lakukan Amalan Sunnah Berikut

- 24 Mei 2020, 01:00 WIB
Ilustrasi Idul Fitri
Ilustrasi Idul Fitri /.*/Pexels

Baca Juga: Ramadan Telah Usai, Berikut Doa Rasulullah ﷺ Ketika Akan Berpisah dengan Bulan Ramadan

  1. Mengumandangkan takbir hingga menjelang shalat.
  2. Melewati jalan yang berbeda antara pergi dan pulang
  3. Saling mengucapkan selamat (tahniah al-id) antara lain dengan mengucapkan تَقَبَّلَ اللَّهُ مِنَّا وَمِنْكُمْ.

 Baca Juga: Kumpulan Pantun Lucu Ucapan Hari Raya Idul Fitri 1441 H, Cocok Dibuatkan Status WhatsApp

Selain itu, pelaksanaan salat Idul Fitri jika dilakukan berjamaah minimal 4 orang dengan 1 orang sebagai imam dan 3 orang sebagai makmum.

Jika salat Idul Fitri dilakukan sendiri, tidak perlu ada khutbah.** (Nurul Hidayati/Portal Jember).

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Portal Jember (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x