Inilah Doa Ketika Singgah di Suatu Tempat pada saat Bepergian yang Harus Anda Amalkan

- 4 Maret 2022, 20:35 WIB
Inilah Doa Ketika Singgah di Suatu Tempat pada saat Bepergian yang Harus Anda Amalkan
Inilah Doa Ketika Singgah di Suatu Tempat pada saat Bepergian yang Harus Anda Amalkan /Pixabay/

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini doa ketika singgah di suatu tempat saat anda bepergian.

Tidak jarang kita bepergian untuk suatu tujuan tertentu dan singgah sementara di suatu tempat.

Sebagai seorang muslim, ketika kita dihadapkan dengan hal tersebut maka hendaklah membaca doa.

Baca Juga: Syaban Disebut Bulan Sholawat, Inilah 5 Diantara Keutamaan Bersholawat kepada Rasulullah SAW

Rasulullah shalallahu alaihi wasallam mengajarkan kita untuk membaca doa ini saat kita sampai di suatu tempat yang disinggahi.

Berikut doanya seperti dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber.

أَعُوذُ بِكَلِمَاتِ اللَّهِ التَّامَّاتِ مِنْ شَرِّ مَا خَلَقَ

A'UUDZU BIKALIMAATILLAAHIIT TAAMMAATI MIN SYARRI MAA KHALAQ

Artinya: "Aku berlindung kepada Allah dengan menyebut kalimah Allah, dari kejahatan yang diciptakan."

Dalam suatu hadits yang diriwayatkan oleh Imam Muslim dan Tirmidzi, bahwasannya Rasulullah SAW bersabda : "Barangsiapa mampir di suatu tempat, lalu membaca doa sebagaimana doa di atas. niscaya akan memperoleh keselamatan sampai ia berangkat lagi dari tempat persinggahan itu.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x