Contoh Teks Khutbah Jumat Singkat dengan Tema Pertanggungjawaban di Akhirat

- 2 Juni 2022, 09:10 WIB
Contoh Teks Khutbah Jumat Singkat dengan Tema Pertanggungjawaban di Akhirat
Contoh Teks Khutbah Jumat Singkat dengan Tema Pertanggungjawaban di Akhirat /*/Mantrasukabumi.com/PIXABAY/ Bru-nO / 5539 images

 

MANTRA SUKABUMI - Berikut ini adalah contoh teks khutbah Jumat singkat dengan tema pertanggungjawaban di akhirat.

Khutbah Jumat dilakukan sebelum sholat jumat dan dilakukan oleh pemuka agama yang memiliki ilmu pengetahuan tentang ibadah.

Biasanya pengkhutbah mengutip ayat Alquran dan hadis atau memberikan contoh kisah-kisah agar jamaah memahami dengan baik.

Baca Juga: Terbaru 2022, Contoh Teks Khutbah Jumat Tema tentang Antara Syariat dan Adat Istiadat

Dan di sini akan kami sajikan contoh teks khutbah Jumat singkat dengan tema pertanggung jawaban di akhirat.

Dikutip mantrasukabumi.com dari laman ngaji.id pada Kamis 2 Juni 2022, berikut contoh teks khutbah Jumat singkat dengan tema pertanggung jawaban di akhirat

Khutbah Pertama

“Wahai orang-orang yang beriman,” menurut ana semua yang hadir di tempat ini beriman. Berarti kita dipanggil, jama’ah.

Halaman:

Editor: Nahrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x