Doa Orang yang Pasti Diterima, Simak Siapa Saja Mereka

- 26 Juni 2020, 06:44 WIB
Ilustrasi berdoa.*
Ilustrasi berdoa.* //Pixabay

Dalam hadits lain disebutkan

 ثَلَاثَةٌ لَا يَرُدُّ اللهُ دُعَاءَهُمُ: الذَّاكِرُ اللهَ كَثِيرًا  

Artinya, “Tiga golongan yang tidak ditolak Allah doanya, (salah satunya) orang yang banyak mengingat Allah,” (HR al-Baihaqi).  

Baca Juga: Ketegangan AS dan Tiongkok Kian Panas, Isyarat Perang akan Dimulai Sudah Terlihat

Orang yang sedang berperang di jalan Allah

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda dalam hadits yang diriwayatkan Ibnu Najah dari Ibnu Umar :

  الْغَازِي فِي سَبِيلِ اللهِ، وَالْحَاجُّ وَالْمُعْتَمِرُ، وَفْدُ اللهِ، دَعَاهُمْ، فَأَجَابُوهُ، وَسَأَلُوهُ، فَأَعْطَاهُمْ  

Artinya, “Orang yang berperang di jalan Allah, orang yang sedang ibadah haji, dan orang yang sedang berumrah adalah utusan Allah. Allah memanggil mereka, kemudian mereka memenuhi panggilan itu. Sehingga jika mereka memohon kepada Allah, maka Allah akan memberinya.” 

Baca Juga: Jadwal TV Jumat 26 Juni 2020, TransTV Trans7 ANTV GTV NetTV SCTV RCTI

Pemimpin yang adil

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min

Sumber: Instagram NU Online @nuonline_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x