Isi Kandungan Surat Al-Baqarah Ayat 183 Tentang Anjuran Berpuasa Bagi Orang-orang yang Beriman

- 22 Maret 2023, 06:54 WIB
Isi Kandungan Surat Al-Baqarah Ayat 183 Tentang Anjuran Berpuasa Bagi Orang-orang yang Beriman Arab, Latin dan Artinya
Isi Kandungan Surat Al-Baqarah Ayat 183 Tentang Anjuran Berpuasa Bagi Orang-orang yang Beriman Arab, Latin dan Artinya /Ibrahim Mucahit Yildis/Pixabay/

- Kewajiban berpuasa itu beberapa hari tertentu pada bulan ramadan. Maka barang siapa di antara kamu sakit sehingga tidak sanggup berpuasa, atau dalam perjalanan lalu tidak berpuasa, maka ia wajib mengganti puasa sebanyak hari yang ia tidak berpuasa itu pada hari-hari yang lain.

Baca Juga: Bacaan Niat Mandi Keramas Sebelum Puasa Ramadhan dalam Bahasa Arab, Latin dan Artinya Lengkap Tata Caranya

- Dan bagi orang yang berat menjalankannya karena sakit berat yang tidak ada harapan sembuh atau karena sangat tua, wajib membayar fidyah atau pengganti yaitu memberi makan kepada seorang miskin untuk satu hari yang tidak berpuasa itu.

- Tetapi barang siapa dengan kerelaan hati mengerjakan kebajikan lalu memberi makan kepada lebih dari seorang miskin untuk satu hari tidak berpuasa, maka itu lebih baik baginya.

- Dan kamu sekalian tetap berpuasa, maka pilihan untuk tetap berpuasa itu lebih baik bagi kamu dibandingkan dengan memberikan fidyah, jika kamu mengetahui keutamaan berpuasa menurut Allah.***

Halaman:

Editor: Ajeng R H

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x