3 Keutamaan Beri Makanan Buka Puasa pada Tetangga, Salah Satunya akan Dimudahkan Masuk Surga

- 23 Maret 2023, 11:40 WIB
3 Keutamaan Beri Makanan Buka Puasa pada Tetangga, Salah Satunya akan Dimudahkan Masuk Surga
3 Keutamaan Beri Makanan Buka Puasa pada Tetangga, Salah Satunya akan Dimudahkan Masuk Surga /Instagram @banususanto

Rasulullah SAW bersabda: "Setiap orang akan berada di bawah naungan sedekahnya selama di padang mahsyar sampai ada keputusan untuk manusia, masuk surga atau neraka." (HR. Ahmad).

Keutamaan lainnya bahwa sedekah akan menjadi penyelamat bagi seorang muslim dari siksa neraka.

Rasulullah bersabda: "Jagalah diri kalian dari neraka meskipun hanya dengan sedekah setengah biji kurma. Barangsiapa yang tidak mendapatkannya, maka ucapkanlah perkataan yang baik." (HR. Bukhari dan Muslim).

Berilah makan kepada orang yang berbuka walau hanya sebutir kurma atau segelas air, karena bukan banyaknya sedekah yang menyebabkan keridhaan Allah, melainkan karena keikhlasan kita.

Baca Juga: Prediksi Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA MA SMK Full Kunci Jawaban Tahun 2023

Itulah keutamaan beri makanan buka puasa kepada orang lain, akan dimudahkan masuk Surga, semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Youtube Nasihat Muslim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x