Sering Alami Rasa Galau, Berikut Doa dan Amalan yang Diajarkan Nabi Atasi Kesulitan Hidup

- 17 Agustus 2020, 20:02 WIB
ILUSTRASI wanita yang sedang galau.*
ILUSTRASI wanita yang sedang galau.* /Pixabay/

MANTRA SUKABUMI - Manusia tidak akan pernah lepas dari berbagai kesulitan hidup yang sedang dijalani.

Kesulitan itu tak lepas dari bagian proses kehidupan yang dijalaninya sebagai makhluk Tuhan yang bakal diuji dan dicoba.

Karena itu, setiap ujian dan cobaan yang datang seringkali berdampak rasa galau di hati karena belum menemukan jalan keluar yang terbaik.

Baca Juga: Wajib Tahu, Ternyata Rasulullah SAW Melarang Tidur di 5 Waktu Ini

Baca Juga: Covid-19, Tanda Wabah atau Virus Akan Berhenti Menurut Hadis Nabi Muhammad SAW

Berikut ini, beberapa doa yang diambil sesuai dengan yang diajarkan oleh Nabi Muhammad SAW, berikut ulasannya;

Rasulullah membaca doa ini di saat keadaan yang sangat berat,

 لَا إِلَهَ إِلَّا اللَّهُ الْعَظِيمُ الْحَلِيمُ ، لَا إِلَهَ إِلَّا اللَّهُ رَبُّ الْعَرْشِ الْعَظِيمِ ، لَا إِلَهَ إِلَّا اللَّهُ رَبُّ السَّمَوَاتِ وَرَبُّ الْأَرْضِ وَرَبُّ الْعَرْشِ الْكَرِيمِ

“Tiada Tuhan selain Allah yang maha agung dan sangat penyantun. Tiada Tuhan selain Allah, Tuhan yang memiliki ‘arsy yang besar. Tiada Tuhan selain Allah, Tuhan yang menciptakan langit, bumi dan arsy yang mulia.” (HR. Bukhari dan Muslim).

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x