Mengerikan, Inilah Dahsyatnya Siksa Bagi Orang yang Meninggalkan Shalat

- 20 Agustus 2020, 11:25 WIB
Shalat Idul Adha di Masjid Raya Jawa Barat.
Shalat Idul Adha di Masjid Raya Jawa Barat. /foto: Humas Kota Bandung/*/foto: Humas Kota Bandung

1. Disempitkan kuburannya, sehingga tulang-tulang rusuknya hancur karena himpitan kuburnya.

2. Dinyalakan api dalam kuburnya. Maka selama di dalam kubur dia bergelimpang dalam api sepanjang siang dan malam.

3. Didatangkan padanya ular yang bernama syuja' yang buta matanya, yang berasal dari api (berapi) dan kukunya berasal dari besi. Yang mana tiap kukunya memiliki ukuran panjang selama perjalanan sehari.

Baca Juga: Mimpi Tentang Neraka Sahabat Abdullah Bin Umar

Kemudian Ular itu berkata kepada si mayit ; " Aku syuja' al'aqra'. Suara Ular syuja ini bagaikan petir yang menyambar, kemudian ia berkata lagi: Allah telah memerintahkanku memukul kamu, karena kamu sudah meninggalkan sholat subuh hingga terbit matahari, dan memukul kamu karena meninggalkan sholat dhuhur hingga asar, dan memukul kamu karena meninggalkan sholat ashar hingga maghrib, dan memukulmu karena sudah meninggalkan sholat maghrib hingga isya, dan memukulmu karena sudah meninggalkan sholat isya hingga shubuh.

Dan tiap Ular Syuja’ memukul satu kali terbenamlah orang itu  kedalam tanah sedalam tujuh puluh hasta. Itulah siksa yang diberikan kepada orang yang meninggalkan sholat  selama dalam kubur hingga hari kiamat."

Baca Juga: Surah Al Mulk Latin dan Artinya dalam Bahasa Indonesia, Keutamaannya Dijauhkan Dari Siksa Neraka

Tiga Siksaan Ketika Dibangkitkan dari Kubur Menuju Padang Makhsyar

1.  Diberatkan ketika dihisab,

2.  Allah menjadi murka padanya,

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah