Selain Melaksanakan Shalat, Ternyata Ada 6 Amalan Lain yang Paling Dicintai Allah SWT

- 23 September 2020, 18:00 WIB
ILUSTRASI Seseorang Berdoa di Sebuah Masjid
ILUSTRASI Seseorang Berdoa di Sebuah Masjid /PIXABAY/.*/PIXABAY

MANTRA SUKABUMI – Shalat adalah amalan yang wajib dilaksanakan oleh setiap manusia dimuka bumi ini, sehingga barang siapa yang melaksanakan shalat Allah akan beri ganjaran yang sangat banyak.

Sudah jelas Allah memerintahkan kepada setiap manusia untuk selalu melaksanakan shalat, tapi itu juga belum tentu Allah terima shalat kita, apabila kita melakukan shalat dengan tidak mengikuti aturan Allah.

Ternyata selain shalat ada amalan lain yang paling Allah cintai, dikisahkan pada zaman dahulu Nabi Muhammad SAW pernah didatangi oleh seorang laki-laki, lalu laki-laki tersebut bertanya kepada Nabi, “Wahai Raulullah, Siapa orang yang paling dicintai oleh Allah? Dan apa amalan yang paling dicintai oleh Allah?

Baca Juga: Wajib Tahu, Ternyata Malaikat dan Setan Saling Berebut Menemani Orang yang Hendak Tidur

Baca Juga: Lebih Berat dari Dosa Zina, Waspadai Ternyata Dosa Khusus ini Dihiasi Menjadi Indah oleh Jin

Maka Rasulullah SAW bersabda, sebagai berikut:

أحبُّ الناسِ إلى اللهِ تعالى أنفعُهم للناسِ وأحبُّ الأعمالِ إلى اللهِ عزَّ وجلَّ سرورٌ يُدخلُه على مسلمٍ أو يكشفُ عنه كُربةً أو يقضي عنه دَينًا أو يطردُ عنه جوعًا ولأن أمشيَ مع أخٍ في حاجةٍ أحبُّ إليَّ من أن أعتكفَ في هذا المسجدِ ( يعني مسجدَ المدينةِ ) شهرًا ومن كفَّ غضبَه ستر اللهُ عورتَه ومن كظم غيظَه ولو شاء أن يمضيَه أمضاه ملأ اللهُ قلبَه رجاءَ يومِ القيامةِ ومن مشى مع أخيه في حاجةٍ حتى تتهيأَ له أثبت اللهُ قدمَه يومَ تزولُ الأقدامُ

Artinya: “manusia yang paling dicintai oleh Allah adalah yang paling bermanfaat untuk manusia. Dan amalan yang paling dicintai oleh Allah adalah kegembiraan yang engkau masukan ke hati seorang mukmin, atau engkau hilangkan salah satu kesusahannya, atau engkau membayarkan hutangnya, atau engkau hilangkan kelaparannya. Dan aku berjalan bersama saudaraku untuk memenuhi kebutuhannya itu lebih aku cintai daripada ber-i’tikaf di masjid Nabawi selama sebulan lamanya. Dan siapa yang menahan marahnya maka Allah akan tutupi auratnya. Barangsiapa yang menahan marahnya padahal ia bisa menumpahkannya, maka Allah akan penuhi hatinya dengan keridhaan di hari kiamat. Dan barangsiapa berjalan bersama saudaranya sampai ia memenuhi kebutuhannya, maka Allah akan mengokohkan kedua kakinya di hari ketika banyak kaki-kaki terpeleset ke api neraka.” (HR. Ath Thabrani 6/139, dishahihkan Al Albani dalam Silsilah Ash Shahihah 2/575).

Menurut hadis di atas bahawa amalan yang paling dicintai itu sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah