Kapan Malam Nisfu Syaban Tahun 2024? Simak Inilah Jadwal, Doa dan Amalannya

- 20 Februari 2024, 07:41 WIB
Ilustrasi - Malam Nisfu Syaban 1445 H-2024 M
Ilustrasi - Malam Nisfu Syaban 1445 H-2024 M /hammadsarwer3/pixabay

Artinya: Lima malam yang tidak akan ditolak doa di dalamnya: malam pertama bulan Rajab, malam Nisfu Sya'ban, malam Jumat, malam Idul Fitri, dan Malam Idul Adha."

Adapun doa yang dapat dibacakan pada malam nisfu syaban sebagai berikut.

اللَّهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِيْ رَجَبَ وَشَعْبَانَ وَبَلِّغْنَا رَمَضَانَ

Arab-latin: Allahumma barik lana fi Rajaba wa Sya'bana wa ballighna Ramadhana.

Artinya: "Ya Allah berkatilah kami pada bulan Rajab dan bulan Syaban. Sampaikan kami dengan bulan Ramadan."

Selain doa yang dibacakan, terdapat beberapa amalan yang dapat dikerjakan di malam trsebut. Adapun amalan-amalannya berikut ini.

1. Membaca doa Nisfu Syaban

"Allaahumma innaka afuwwung- kariimung-tuhibbul afwa fafu annii. Allaahumma innii asalukal afwa wal aafiyata wal muaafaataddi imati fiddiini waddunyaa wal aakhiroh".

Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya Engkau Maha Pemaaf lagi Maha Pemurah, Engkau suka memaafkan maka maafkanlah aku. Ya Allah, sesungguhnya aku memohon maaf, afiyah, dan keselamatan yang terus-menerus dalam agama, dunia serta akhirat.

2. Membaca Al Quran

Halaman:

Editor: Nahrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x